pencurian hp kerap kali terjadi, maka dari itu, pencegahan harus dilakukan sebelum hal yang tidak diinginkan terjadi.
maka ada beberapa aplikasi anti - theft (anti-maling)yang ada di Play Store, dan beberapa antivirus yang memiliki fitur anti theft.
anti theft yang baik itu harus bisa :
- melacak ponsel / tablet android
- Lock ponsel / Kunci ponsel (untuk unlock pakai password)
- Lock ponsel ketika ganti Kartu SIM
- Kontrol jarak jauh pakai internet atau sms
Pastikan Anti-Theft yang diinstall memiliki fitur kontrol jarak jauh via SMS !
Karena bisa saja android anda hilang dalam keadaan kuota habis, kan tidak bisa dikontrol via internet, tapi bisa dikontrol dengan SMS.
sebagai contoh penulis memakai antivirus AVG for Tablet.
sekarang kita aktifkan anti-theft di avg (atau app lain)
Buka AVG antivirus (android), aktifkan Anti theft.
Masukkan password yang agak sulit, tapi harus diingat betul betul. lupa password : BAHAYA !
setelah aktif, centang fitur yang dibutuhkan seperti aktifkan kamera depan untuk memotret maling secara diam diam, dll.
Buka setting > Keamanan (security) > Device administrator (Administrator Perangkat)
AKTIFKAN Avg anti-theft security (install). (sangat penting)
dan selesai !
ketika kemalingan buka : http://m.avg.com/anti-theft
Atau sms :
aktifkan ALARM : AVGShout<spasi>Password
LACAK : AVGLocate<spasi>Password
LOCK : AVGLock<spasi>Password
WIPE data : AVGWipe<spasi>Password
Kirim ke no telp android yang kemalingan.
Untuk aplikasi lain mungkin sama caranya, tapi cara kontrol jarak jauhnya berbeda.
Note : Selalu ingat password !
Home »
Android
»
Tips and Triks
» Cara amankan android dari maling dengan memasang anti-theft, cegah sebelum dicuri !!!
Cara amankan android dari maling dengan memasang anti-theft, cegah sebelum dicuri !!!
Bantu saya memajukan blog ini dengan menekan tombol dibawah ini!
Artikel Lainnya
Cara mengubah android menjadi samsung galaxy s4Punya android ?? tapi pengen jadi mirip S4 ?? Gak perlu beli S4, apalagi replikanya. Kalian hanya perlu : - S4 Launcher - S4 Weather (Widget) - Icon ... selengkapnya
menginstall dan menjalankan windows 95 di android Hardware smartphone masa kini memang lebih baik dari pc zamannya Windows 95, dan windows 95 pun bisa dijalankan di android dengan bantuan Qemu emul ... selengkapnya
Cara Merubah tampilan hp/tablet android menjadi Lollipop 5.0Buat yang ngga dapet update-an os Lollipop jangan berkecil hati dulu, kita masih bisa memanfaatkan os lama [4.1 ke atas] Agar terlihat Mirip dengan L ... selengkapnya
Cara Mendinginkan Router TP-Link Dan Modem dengan Heatsink Bekas Buat kalian yang punya modem tapi gampang panas, ane punya solusi nih. Tau Heatsink kan? itu yg dipake sama Processor/Vga komputer kalian, bisa di ... selengkapnya
Cara amankan android dari maling dengan memasang anti-theft, cegah sebelum dicuri !!!pencurian hp kerap kali terjadi, maka dari itu, pencegahan harus dilakukan sebelum hal yang tidak diinginkan terjadi. maka ada beberapa aplikasi anti ... selengkapnya
Kalau lupa password gimana, solusinya
BalasHapusYa Beli Hape Baru :v
BalasHapusGan coba kasih solusi gmn caranya mengatasi lupa password pake apk anti maling
BalasHapusGan coba kasih solusi gmn caranya mengatasi lupa password pake apk anti maling
BalasHapuskalau smartphonenya di flash bagaimana..tentunya semua fitur akan terhapus..php donk
BalasHapusboleh dicoba nih min, makasih sudah share...
BalasHapussolder uap
Why is it important to ensure that anti-theft applications can be controlled via SMS, especially in situations where internet access is not available?
BalasHapus